Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Desember, 2019

ANALISIS SALURAN DISTRIBUSI SEPATU "COMPASS"

PENGERTIAN & ANALISIS SALURAN DISTRIBUSI SEPATU "COMPASS" PENGERTIAN SALURAN DISTRIBUSI Distribusi adalah kegiatan menyalurkan suatu produk, baik itu barang atau jasa, dari produsen ke konsumen sehingga produk tersebut tersebar luas. Ada juga yang menyebutkan arti distribusi adalah suatu kegiatan pemasaran yang bertujuan untuk memudahkan proses penyampaian produk dari produsen kepada konsumen. Dengan kata lain, pengertian distribusi adalah penghubung antara aktivitas produksi dan konsumsi. Pada pelaksanaannya, distribusi merupakan bagian dari proses pemasaran yang dapat memberikan nilai tambah pada produk melalui berbagai fungsi seperti utility, tempat, waktu, dan hak kepemilikan produk. Selain itu, tercipta juga kelancaran arus pemasaran, baik secara fisik maupun non-fisik seperti arus informasi, promosi, negosiasi, pembayaran, dan lain sebagainya. JENIS SALURAN DISTRIBUSI: 1. Distribusi Langsung Pengertian distribusi langsung adalah suatu kegiata